Hacklist

HIMPUNAN
  • Kumpulan objek-objek baik dengan syarat tertentu maupun tanpa syarat.
  • Himpunan dinyatakan dalam huruf besar (kapital) dan berada di dalam kurung kurawal { }
    Misal: himpunan A    {A}
              himpunan B    {B}
  • Anggota dari himpunan disebut elemen, dinotasikan dengan ∈ = epsilon.
    Dimana penulisan anggota himpunan boleh tidak berurutan, namun demikian setiap anggota himpunan hanya boleh muncul sekali, artinya: jika ada dua atau lebih anggota yang identik maka hanya boleh muncul sekali.
    Contoh:
    {H} = {senin, selasa, rabu, ..., minggu}

    Ket: Bila ada objek yang bukan anggota himpunan yang bersangkutan maka dinyatakan dalam ∉ = epsilon slash.

    misal: {F} = {1,3,5,7}
    1 ∈ F
    3 ∈ F
    2 ∉ F
    4 ∉ F
FORMAT HIMPUNAN
Himpunan dapat disajikan dalam 2 format, yaitu:
  1. Tabular of set
    yaitu himpunan yang setiap anggotanya dirinci.
    Contoh: {H} = {senin, selasa, rabu, kamis, jumat, sabtu, minggu}
  2. Set of builder
    yaitu himpunan yang anggotanya tidak dirinci namun cukup ditulis kondisinya saja.
    Contoh: {H} = {Himpunan nama hari dalam seminggu}
Pada prinsipnya kedua bentuk ini dapat di konversi, artinya: tabular of set dapat diubah ke set of builder, dan sebaliknya.
Tabular of set ⇔ Set of builder
    {A}={0,1,2,3,4,5} ⇔ {A}={x|0≤x≤5, x∈I}


Soal latihan format himpunan

OPERASI BINER
  • Adalah operasi antar setiap dua anggota himpunan yang sama termasuk dengan dirinya sendiri.
  • Operasi biner dinotasikan dalam bentuk ∗=pivot
    jadi jika A himpunan tak hampa (himpunan yang mempunyai anggota) dengan sebuah operasi biner ∗ dinyatakan {A, ∗}
    Himpunan yang tidak mempunyai anggota {} atau {∅}

    Contoh:
         {A}={1, -5, 7}
         ∗=penjumlahan
         Jawab:
      
    0 Responses

    Posting Komentar